Banner IDwebhost
Banner IDwebhost
DAERAH  

Ribuan Masyarakat Pohuwato Warnai Aksi Damai Anggota KUD Darma Tani Idris Kadji

Rekonfunews.com, Pohuwato – Dengan mengambil titik awal Kantor Koperasi Unit Desa (KUD) Darma Tani Ratusan pengendara becak motor melakukan konvoi di sepanjang jalanan blok Plan Marisa, Kabupaten Pohuwato.

Dari pantauan media, ternyata ratusan abang bentor tersebut tengah mengawal aksi damai para pengurus Koperasi Unit Desa (KUD) Darma Tani Idris Kaji di sejumlah lokasi tujuan.

Adapun menjadi tempat tujuan utama aksi tersebut adalah Markas Kepolisian Resort Pohuwato, halaman Kantor Bupati dan DPRD Pohuwato

Saat berada di halaman Mapolres Pohuwato, masa aksi melalui Soni Samoe penyampaikan sejumlah tuntutan, salah satunya menyangkut kasus dugaan pemalsuan Dokumen oleh Zuriyati Usman yang kala itu menjabat sebagai ketua KUD lama.

BACA JUGA :  Wujud Komitmen Perusahaan Lewat Perbaikan Fasilitas Masjid, Warga : Terimaksih PGP

“Kami meminta Porles Pohuwato menjadi perpanjangan tangan Polda Gorontalo. Dimana kita sudah melakukan laporan pelanggaran pemalsuan dokumen Zuriyati Usman berimbas stabilitas Daerah”, jelas Soni, Selasa (14/02/2023)

5297341988

Untuk itu, masa aksi meminta Polres Pohuwato Polres Pohuwato untuk segera melakukan proses hukum dan menindaklanjuti terhadap apa yang menjadi Laporan pengurus KUD SAH dibawah kepemimpinan Idris Kadji.

“Kami mendukung penuh aparat penegak hukum dan pemerintah daerah agar tidak takut menegakkan supremasi hukum”, ujar Soni. (Edi)

BERITA TERBARU YANG DISARANKAN !

Eksplorasi konten lain dari REKONFU NEWS

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

BACA JUGA :  Penambang Rakyat Bagikan Paket Sembako di Desa Soginti, Kaum Lansia Jadi Perhatian

Eksplorasi konten lain dari REKONFU NEWS

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca